Polres Aceh Jaya Gratiskan SKCK Bagi Warga Sudah di Vaksin

"Jadi yang kita gratiskan itu hanya biaya untuk PNBP, sementara syarat administrasi lainnya tetap seperti biasa," terangnya.
"Kita berharap, minat warga Aceh Jaya untuk mengikuti vaksinasi terus meningkat mengingat masih banyak banyak warga belum divaksin Covid-19," pungkasnya. (Mahlil)
Komentar