Ketakutan, Bahrain Minta Laga Tandang Tidak Digelar di Indonesia

Sekaligus ancaman-ancaman, kata-kata penghinaan, dan fitnah yang bisa berimbas pada keselamatan dari anggota tim nasional ketika mereka bertemu Timnas Indonesia di laga tandang yang digelar di Jakarta,” dikutip dari unggahan akun Instagram @BahrainFA.
Bahrain sendiri menyebutkan jika akan mengirimkan surat resmi kepada AFC dan FIFA agar pertandingan lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia tidak dilaksanakan di Indonesia.
"Asosiasi akan mengirimkan permohonan untuk memindahkan pertandingannya dari Indonesia untuk menjaga keselamatan tim nasional karena ini adalah prioritas kami,
Terutama karena FIFA dan AFC sangat memperhatikan keselamatan dari tim-tim yang berpartisipasi di dalam kompetisi-kompetisi mereka," tulis BFA.(**)









Komentar