Diduga Masih Ada Kerangka Manusia Dibelakang Gudang Bulog Pasie Raja
SEURAMOE TAPAK TUAN – Paska penemuan kerangka manusia di belakang Gudang Bulog Sub Divre VI Blang Pidie, Sabtu (15/06/2019) kemarin, warga menduga masih ada kerangka lain terkubur...