Perempuan Muda Ditemukan Meninggal di Kebun

Penemuan mayat tersebut kemudian oleh warga dilaporkan kepada kepada desa dan diteruskan ke Polsek Banda Alam.
Menindak-lanjuti laporan tersebut, personel Polsek Banda Alam dan anggota Koramil/18 Bda langsung mendatangi TKP.
Kemudian pukul 11.00 WIB Unit Indentifikasi dipimpin Kasat Reskrim Polres Aceh Timur AKP Miftahuda Dizha Fezuono melakukan olah TKP
Beberapa barang bukti berupa sebilah parang, sandal, ikat rambut dan kain panjang diamankan petugas dari lokasi kejadian.
"Setelah dilakukan identifikasi awal, mayat Asrawati Binti Ilyas dibawa ke RSUD Langsa untuk dilakukan autopsi," jelas Miftahuda Dizha Fezuono. (*)










Komentar