Bola

Jadwal 8 Besar Liga Europa Nanti Malam: MU Away ke Andalusia

Jadwal 8 Besar Liga Europa Nanti Malam: MU Away ke Andalusia
Gelandang serang Manchester United, Bruno Fernandes. |FOTO: OLI SCARFF/POOL/AFP

Granada melangkah ke perempatfinal usai menyingkirkan tim besar Italia, Napoli.

Hingga jornada ke 29, tim asuhan Diego Martinez itu berada di posisi sembilan klasemen Liga Spanyol 2020/2021.

Sementara tim favorit juara Liga Europa asal Inggris lain, Arsenal akan menjamu Slavia Praha di London dini hari nanti.

Meski diunggulkan untuk meraih kemenangan di leg pertama ini, Arsenal jelas tak boleh menganggap remeh Slavia.

Partai perempatfinal lainnya yang juga sayang untuk Anda lewatkan adalah Ajax vs AS Roma.

Komentar

Loading...