Perlu Anda Ketahui

Inilah Alasan Allah Utus Nabi SAW Meski Tak Bisa Membaca

Inilah Alasan Allah Utus Nabi SAW Meski Tak Bisa MembacaSEURAMOE
Ilustrasi

"Bayangkan seseorang yang tidak diketahui pernah membaca atau pun menulis, akan tetapi beliau bisa punya ilmu yang sampai sekarang digali ilmunya itu nggak selesai-selesai," tutur dia.

Ada tiga alasan mengapa Allah mengutus Nabi yang ummy. Menurut Habib Muhammad alasanya, yakni karena permberitahuan kepada nabi-nabi terdahulu mengabarkan bahwa nabi terakhir adalah nabi yang ummy.

Selain itu, agar nabi serupa dengan yang didakwahi serta menafikan orang-orang yang melempar tuduhan bahwa Alquran itu merupakan hasil karya Nabi Muhammad. (*)

Sumber:Rol

Komentar

Loading...