Tim Pemenangan H2D Minta Jaminan Netralias Komisioner KIP

Tim Pemenangan H2D Minta Jaminan Netralias Komisioner KIP
Juru bicara tim pemenangan H2D, Zulfahmi

"Jika posisi ini benar akan menggangu jalannya pelaksanaan pilkada maka kami dengan tegas meminta DKPP untuk memberhentikan mereka secara kolektif," terang Fahmi.

Terkait dengan tahan pelaksanaan pilkada, kami menyadari bahwa anggaran KIP di Aceh jaya itu kecil, tapi setidaknya penggunaannya juga harus tepat, transparan dan proporsional dalam pelaksanaannya, 

"Gak perlu mewah-mewah yang penting bermakna," cetusnya.

Zulfahmi sendiri meminta KIP Aceh Jaya untuk memastikan pelaksanaan debat Paslon Bupati nantinya dapat berlangsung maksimal.

Kalaupun nanti KIP menggunakan jasa Event Organizer (EO) yang profesional dan memiliki track record yang baik.

Dengan mengemas acara yang menarik, materi yang sesuai dengan kondisi Aceh jaya saat ini dan dipandu oleh moderator yang berpengalaman.

Komentar

Loading...