Ternyata Piyama Bukan Pilihan Baik untuk Dikenakan Saat Tidur, Ini Alasannya

Ternyata Piyama Bukan Pilihan Baik untuk Dikenakan Saat Tidur, Ini AlasannyaTribatanews
Ilustrasi.

Saat Anda menggunakan piyama untuk tidur malam. Tak jarang Anda berkeringan dikarenakan kepanasan. Ternyata hal ini dapat memicu jerawat di wajah dan di punggung.

Maka dari itu pilih lah kain yang lembut dan menyerap keringan, jika Anda tidak ingin bermasalah dengan kulit Anda.

Mengganggu kualitas tidur

Bahan pakaian paling ideal untuk digunakan tidur malam yakni katun. Piyama yang terlalu hangat dapat membuat kualitas tidur Anda tidak baik.

Memicu infeksi kulit

Komentar

Loading...