Terkait Gambut, DPRK Minta PLTU 3-4 Bertanggung-Jawab

Terkait Gambut, DPRK Minta PLTU 3-4 Bertanggung-JawabFoto: Ist
Ketua Komisi III DPRK Nagan Raya, Zulkarnain

Pesoalan ini kata Yusnaidi telah berlangsung lama dan sudah dilaporkan kepada Bupati. Sebagai tindak lanjut, Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan telah melihat.

“Pak Jufrizal bersama Kepala Dusun telah turun melihat langsung kondisi di lapangan,” jelas Yusnaidi kepada Seuramoeaceh.com, Rabu (11/11/20). (*)

Komentar

Loading...