Piala Dunia 2022
Profil Timnas Arab Saudi: Menanti Kejutan Al-Suqour

Dibabak kedua, Arab Saudi lagi-lagi menjadi pemuncak klasemen Grup B dan lolos ke Piala Dunia 2022.
Pada Piala Dunia 2022, Arab Saudi masuk Grup C bersama Argentina, Meksiko, dan Polandia.
Jika melihat peta kekuatan Grup C Piala Dunia 2022, Arab Saudi bisa dibilang sebagai tim terlemah.
Pelatih dan Pemain Kunci
Soal hasil undian Piala Dunia 2022 yang menempatkan timnya di grup berat, Herve Renard, pelatih timnas Arab Saudi meminta anak asuhnya untuk berjuang sekuat tenaga
Herve Renard sendiri telah menukangi timnas Arab Saudi sejak 2019. Sebelumnya, juru taktik asal Perancis itu sukses bersama tim-tim Afrika seperti Zambia dan Pantai Gading.
Untuk skuad Arab Saudi, semua pemain yang dibawa hampir semua berasal dari klub lokal atau dari Liga Arab.
Daftar Opsi Pemain Timnas Arab Saudi untuk Piala Dunia 2022:
Komentar