Nagan Raya Gelar Pelatihan Kepemimpinan Perempuan

Ia berharap, melalui kegiatan ini perempuan - perempuan yang ada di Nagan Raya dapat menambah pengetahuan dan percaya diri khususnya dalam hal kepemimpinan dalam segala bidang.
"Tetap fokus dan yakin semoga dapat menambah wawasan demi terlahirnya generasi yang baik dan Sumber Daya Manusia (SDM) untuk membawa Nagan Raya yang kita banggakan ini menjadi lebih baik lagi," pinta Masitoh
Kemudian, acara itu dilanjutkan dengan pemaparan materi tentang "Dukungan Regulasi Terhadap Peningkatan Partisipasi Politik Perempuan,"
Materi kedua "Tantangan Perempuan Dalam Demokrasi" yang disampaikan Dr. Ernita Dewi, S.Ag. M.hum, Dosen Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh.
Turut hadir dalam acara tersebut, Ayu Sri Dewi Anggota DPRK Nagan Raya, Kabag Kesra, Kabid Perempuan di Inspektorat,










Komentar