Sosok dan Tokoh
John Merly Betra Diterima Gubernur DKI di Rumah Pribadi

“Ini kami sedang bersama Bang Anies di rumah kediaman beliau. Ada ingin diucapkan bang untuk masyarakat Aceh khususnya Nagan Raya,” tanya Teuku Jonh Merly Betra.
Mersepon pertanyaan Teuku Jonh, Anies Baswedan mendoakan agar masyarakat Nagan Raya semakin maju dan sejahtera.
“Mudah-mudahan masyarakat Nagan Raya akan terus meningkatkan kesejahteraannya, dan maju pembangunannya” ujar Anies. (*)









